Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami Dengan Tepat

http://4.bp.blogspot.com/-TDSGihH2ehs/UvOyNJRqMoI/AAAAAAAAAAc/tVKH64_s2TM/s1600/2.gif
Bookmark and Share
Cara mengatasi rambut rontok secara alami beriktu ini bisa Anda coba dirumah. Karena selain aman tanpa efek samping yang berlebih, juga hemat biaya. Dan yang paling penting terlebih dahulu harus paham jenis rambut dan jenis kulit kepala kita. Setelah itu baru kita bisa menentukan jenis perawatan rambut rontok yang sesuai dengan keadaan rambut dan kulit kepala kita.
Gejala kerusakan rambut, antara lain rambut mudah rontok, kering, kusam dan tidak elastis. Agar kerusakan tidak semakin parah perlu penanganan yang extra.  Dan perawatan rambut rontok tidak cukup hanya dengan penggunaan shampo saja. Karena kebanyakan shampo yang beredar di pasaran lebih banyak yang menekankan aspek kosmetik. Hasilnya,rambut memang menjadi halus dan lembut,tapi sampo 2 in 1 yang biasanya dicampur dengan conditioner ini menyebabkan bahan-bahannya menutup kulit kepala.
 
sumber http://e-lifestylenews.blogspot.com/2012/08/cara-mengatasi-rambut-rontok-secara.html 

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar